Wartawan Morowali Bersama Polres Morowali Bagikan Takjil dan Berbuka Puasa 

 

Morowali- Bentuk kepedulian terhadap sesama, yang sedang menjalankan ibadah Puasa, Wartawan Morowali bersama Polres Morowali gelar pembagian takjil kepada masyarakat pengendara roda dua dan roda 4 di jalan trans Sulawesi di depan Masjid Agung Desa Bente Kecamatan Bungku Tengah Kabupaten Morowali Provinsi Sulawesi Tengah.

Mewakili dari Kapolres Morowali AKBP, Suprianto yang dipimpin oleh Wakapolres Morowali Kompol Zulkifli menyampaikan kegiatan bagi-bagi takhil ini yang setiap harinya dilakukan oleh Polres Morowali dan polsek Jajaran,”Kata Kompol Zulkifli di sejumlah Wartawan, Kamis(14/04/2023). Masih Kata Zulkifli, Ini Perintah Pimpinan Kapolres Morowali untuk bagi-bagi takjil bersama Wartawan kepada masyarakat pengguna jalan.

Lanjutnya, hari ini kita laksanakan pembagian takjil bersama teman-teman wartawan Morowali, sehingga dengan adanya kegiatan ini, kita, mengambil hikmah di bulan suci ramadhan untuk bisa berbagi kepada sesama.

Usai pembagian takji, dilanjutkan dengan Berbuka puasa bersama,”Tutup

Ern

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*