Penyemprotan Masjid dan Fasilitas umum di Wilayah Polsek Bungku Selatan

Morowali- Kegiatan Penyemprotan Masjid dan Fasilitas umum lainnya di wilayah Kecamatan Bungku Selatan, Kabupaten Morowali, Provinsi Sulawesi tengah untuk pencegahan Virus Covid-19 dengan menggunakan Disinfektan bersama dengan Pihak Kecamatan, Puskesmas, Polri dan TNI.

“Kapolsek Bungku Selatan IPTU Budi Prasetyo SH menyampaikan kepada media ini,Selasa(31/03/2020) kegiatan penyemprotan disinfektan bertempat di Masjid dan Fasilitas umum,” Terangnya.

Penyemprotan disinfektan tersebut bersama-sama dengan Camat Bungku Selatan Ahmad Tahir, S.Pd, Kapolsek Bungku Selatan IPTU Budi Prasetyo SH bersama anggota, Kepala Puskesmas Kaleroang Amir Abdullah, S.Kep dan tim pemeriksa,”Jelasnya.

“Tim Pemeriksa dari RS.Pratama Paku dr.Ardiansyah bersama tim pemeriksa, Wakapolsek Bungku Selatan IPDA H.Pudin bersama 6 pers Anggota dan Danramil 1311-02 Bungku Selatan Babinsa Serda Sajarudin,Serda Wisnu, Sekcam Bungku Selatan, Kepala Pos Dishub Pelabuhan dan Pol PP.,”Urainya.

Penyemprotan dilakukan di tempat rumah ibadah Masjid, Fasilitas umum,Pasar, Pelabuhan, Kantor Camat,” Tutupnya Polsek Bungku Selatan IPTU Budi Prasetyo SH.

Yohanes

39 Komentar

  1. Howdy! This post couldn’t be written any better! Looking at this article reminds me of my previous roommate! He continually kept talking about this. I will forward this article to him. Fairly certain he will have a good read. Thank you for sharing!

  2. An intriguing discussion is definitely worth comment. I believe that you need to write more about this subject matter, it might not be a taboo subject but typically people do not discuss these issues. To the next! Many thanks!

  3. I absolutely love your website.. Very nice colors & theme. Did you create this amazing site yourself? Please reply back as I’m wanting to create my own personal blog and want to find out where you got this from or what the theme is called. Thanks!

  4. I was excited to discover this web site. I wanted to thank you for your time for this wonderful read!! I definitely really liked every part of it and i also have you saved to fav to see new things in your website.

  5. After going over a handful of the blog articles on your web page, I honestly appreciate your technique of blogging. I book marked it to my bookmark site list and will be checking back in the near future. Please check out my web site too and let me know how you feel.

Tinggalkan Balasan ke プロスペクト理論 投資 Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*