Kakorlantas: Mudik 2020 Dilarang Demi Kemanusiaan di Tengah Pandemi Covid19

Jakarta – Adanya pemberitaan di beberapa Media Online terkait dibolehkannya Mudik di tengah Pandemi Covid-19 oleh Kepala Korp Lalu Lintas Polri, Irjen Pol Drs. Istiono, M.H saat melakukan pantauan Pos PAM di Kota Bekasi kemarin. Hal itu dibantah oleh Kakorlantas Polri, bahwa pemberitaan di media tersebut tidak tepat pointnya.

Kakorlantas Polri menegaskan mudik 2020 sampai saat ini masih dilarang. Ada hal-hal emergency di lapangan yang diberi pengecualian untuk melintasi pos pam cek point atas penilaian diskresi kepolisian tentunya. Seperti masih adanya aktivitas masyarakat bekerja dan ini secara situasional kita ijinkan demi kepentingan bekerja, bukan kepentingan mudik. Karena Operasi Ketupat 2020 adalah operasi kemusiaan yang mengedepankan langkah persuasif dan humanis.

“Ada beberapa media yang mengutip masalah boleh mudik tapi ada syarat keterangan RT/RW, itu tidak benar. Jadi mereka yang mengunjungi keluarga karena ada yang meninggal dunia, itu tentunya polisi punya pertimbangan diskresi di lapangan, karena ini operasi kemanusiaan,” quote Kakorlantas, Kamis (30/4/20).

Kakorlantas juga mengingatkan bahwa pemudik yang mendapat diskresi karena yang bersangkutan bukan mudik, tetapi mengunjungi keluarga yang sakit atau meninggal dunia ini pun statusnya akan ditetapkan ODP dan harus dikarantina 14 hari sesuai protokol penanganan covid-19.

“Nah ini yang perlu diketahui RT/RW setempat. Bukan sah atau tidaknya mereka mudik dari ijin RT/RW. Sekali lagi surat keterangan dari RT/RW itu hanya untuk kepentingan status dia diketahui, dimana daerah asal dia berangkat dan kemana, sehingga bisa dilakukan pengawasan,” quote Kakorlantas.

Kakorlantas berharap masyarakat sebagai ujung tombak penanganan Covid-19. Dan tidak perlu mencari kesempatan untuk meninggalkan daerahnya, karena seperti daerah Jakarta ini masih zona merah. Justru Kakorlantas mengajak untuk menjaga bersama-sama, supaya pencegahan covid-19 ini bisa direm. Dengan dilarang mudik peran sentral kesadaran masyarakat sangat dibutuhkan untuk mengurangi penyebaran covid-19 ini.

“Terimakasih dan apresiasi saya ucapkan kepada masyarakat yang tidak melaksanakan mudik dengan kesadarannya yang sangat luar biasa, ini bagus sekali, mudah-mudahan kita bisa menang melawan covid-19,” quote Kakorlantas.(divisi humas polri)

50 Komentar

  1. Nice post. I learn something totally new and challenging on sites I stumbleupon on a daily basis. It’s always interesting to read through articles from other authors and use a little something from their web sites.

  2. I must thank you for the efforts you’ve put in penning this blog. I’m hoping to check out the same high-grade blog posts from you later on as well. In fact, your creative writing abilities has encouraged me to get my very own blog now 😉

  3. Having read this I thought it was rather enlightening. I appreciate you finding the time and energy to put this article together. I once again find myself spending a significant amount of time both reading and posting comments. But so what, it was still worth it!

  4. After I originally commented I seem to have clicked the -Notify me when new comments are added- checkbox and from now on every time a comment is added I receive 4 emails with the same comment. Is there an easy method you are able to remove me from that service? Kudos.

  5. Hello there, I do believe your site might be having web browser compatibility problems. Whenever I take a look at your blog in Safari, it looks fine however, if opening in Internet Explorer, it has some overlapping issues. I simply wanted to give you a quick heads up! Aside from that, fantastic website.

  6. I’m very pleased to discover this web site. I wanted to thank you for your time for this particularly wonderful read!! I definitely enjoyed every part of it and I have you book marked to check out new things in your blog.

  7. I’m amazed, I have to admit. Rarely do I come across a blog that’s both equally educative and amusing, and let me tell you, you’ve hit the nail on the head. The issue is something that not enough folks are speaking intelligently about. I am very happy that I found this during my search for something relating to this.

  8. You are so cool! I do not suppose I’ve truly read through something like that before. So good to find another person with some original thoughts on this subject matter. Really.. thanks for starting this up. This web site is something that is needed on the internet, someone with a bit of originality.

  9. May I simply say what a comfort to uncover someone that genuinely knows what they’re discussing online. You certainly realize how to bring a problem to light and make it important. More people have to check this out and understand this side of your story. It’s surprising you’re not more popular because you surely have the gift.

  10. I blog frequently and I really thank you for your information. This article has truly peaked my interest. I will book mark your blog and keep checking for new details about once per week. I subscribed to your RSS feed too.

  11. Hello, I believe your web site could be having browser compatibility problems. Whenever I take a look at your website in Safari, it looks fine however when opening in I.E., it’s got some overlapping issues. I just wanted to give you a quick heads up! Besides that, great site.

  12. I was very happy to uncover this website. I want to to thank you for your time for this particularly fantastic read!! I definitely appreciated every little bit of it and I have you bookmarked to see new stuff on your blog.

  13. I’m impressed, I have to admit. Seldom do I come across a blog that’s both equally educative and entertaining, and let me tell you, you’ve hit the nail on the head. The problem is an issue that not enough people are speaking intelligently about. I am very happy I found this during my search for something regarding this.

  14. I must thank you for the efforts you have put in penning this site. I really hope to check out the same high-grade blog posts from you in the future as well. In fact, your creative writing abilities has motivated me to get my very own site now 😉

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*