GABUNGAN POLSEK GAMPENGREJO DAN TNI GELAR OPERASI MALAM TERKAIT PENYEBARAN COVID 19

Kabupaten Kediri Selidikkasus.com, Kepedulian dari muspika yaitu Polsek Gampengrejo dan TNI mengadakan gelar operasi malam gabungan untuk menertipkan pedagang makanan kuliner, angkringan dan warung yang belum mengindahkan aturan Pemerintah dalam menerapkan phisical distraching yaitu menjaga jarak, tidak berkerumun lebih dari 5 orang serta wajib memakai masker, untuk para pengunjung penjual makanan kuliner kaki lima, angkringan dan warung makan di sepanjang jalan Erlangga Raya, jalan Soekarno – Hatta dan di daerah Kampus lama Univ Pawiyatan Daha Jl Budaya Cipta Raya pada hari Sabtu tgl 2/05/2020 yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Gampengrejo AKP Syaful Alam dan Anggota Polsek Gampengrejo serta Aparat Anggota dari TNI Koramil Gampengrejo.

Ditemui Selidikkasus Kapolsek Gampengrejo AKP Syaiful Alam mennyampaikan dimana masih banyaknya para pedagang kuliner kaki lima , warung kopi Angkringan tidak mematuhi Anjuran dan petunjuk Pemerintah terkait Penyebaran covid 19 untuk memutus mantai rantai penularanya, bagi yang sudah menerapkan para pedagang kami berikan himbauan untuk tetap mematuhi petunjuk larangan menerima pengunjung yang datang guna membeli makanan di suasana seperti ini dan ditambahkanya dimana kami menyarankan agar pembeli membungkus makananya dibawa pulang untuk dinikmati di rumah dan bagi khususnya pengunjung yang membeli makanan juga menyadari ini semua untuk mematuhi anjuran dan petunjuk Pemerintah dan kami dalam kegiatan ini bila mana para pedagang makanan yang pengunjungnya melebihi dari jumlah ketentuan sesuai apa yang di anjurkan oleh Pemerintah akan kami lakukan penegoran dan penindakan serta memberikan sosialisasi tentang bahayanya dari penyebaran virus yang mematikan ini. Ungkapnya

Masih disampaikanya dimana kegiatan semacam ini akan terus kami lakukan bersama sama , sehingga harapanya kami bisa mengurang i dampak penyebaran dari virus corona/covid 19. Sebutnya

Kegiatan tersebut terakhir disinggahi Angkringan kopi dan makanan di jl Budaya Cipta Tepus,, Katang pihak Aparat menyarankan untuk segera menyudai berjualan dengan dibantu Aparat Polisi dan TNI ikut mengemasi tikar, operasi berjalan sampai tengah malam menyusuri dan menyisir wilayah Gampengrejo yang terkait pusat berkumpulnya/ tongkronganya anak muda, dan penjual Makanan kuliner kaki lima serta ,Abgkringan penjual kopi..imbuhnya

Lp koordinator pemberitaan wilayah Karisidenan Kediri ( Rudy Priyono)

1 Komentar

  1. Visit the official Telegram website, choose the appropriate operating system such as Windows, macOS, Android, iOS, etc., and download the application. Enjoy seamless communication across devices with Telegram’s secure and fast messaging features, including text, voice calls, and file sharing, all backed by end-to-end encryption for enhanced privacy.Telegram中文版

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*